Kata orang-orang hebat, impian itu harus divisualisasikan agar selalu terngiang dan ingat. Nah, supaya terukur, di halaman ini akan saya susun daftar target impian yang ingin saya capai untuk Pustaka Hanan menuju perpustakaan hijau. Semoga semakin semangat saya bekerja untuk menjemput impian ini. Dan semoga ini menjadi salah satu langkah menaiki tangga impian itu ^^
- Lahan dan bangunan Pustaka Hanan (jangka panjang)
- Penambahan 1000 buku agama (sedang berjalan)
Penambahan 500 buku fiksiPenambahan 500 buku anakPenambahan ensiklopediaPenambahan 2 rak bukuPenambahan rak komik- Penambahan rak buku agama
- Penambahan rak buku anak-anak
- Penambahan rak majalah
- Penambahan rak kaset
- Penambahan rak DVD dan multimedia
- Pendataan buku dan katalogisasi (sedang berjalan)
- Labelisasi buku
- Automatisasi digital Pustaka Hanan
- Pembuatan manajemen perpustakaan (pinjam-meminjam)
- Penyampulan buku
- Pembuatan souvenir Pustaka Hanan
- Kelengkapan sarana dan prasaran lainnya
Target buku agama yang berjilid-jilid yang akan diutamakan lebih dulu:
9 jilid kitab Shahih Tafsir Ibnu KatsirSept 201422 jilid kitab Al-Bidayah wa An-NihayahDes 201436 jilid kitab Fathul BaariNov 20152 jilid kitab Syarah Adabul MufradNov 20153 jilid kitab zuhud7 jilid Tafsir As-Sa’diFebruari 2016DVD arabiyah baina yadaikMei 2016- 26 Jilid Hilyatul Auliya
- 26 Jilid Tafsir At-Thabari
- dll
Ensiklopedi Islam:
Seri Discovery Islam AlmahiraSeri Khulafaur Rasyidin Almahira(tinggal 2 jilid lagi yang belum terbit)- My First Qur’an
Kerajaan Al-Qur’an AlmahiraMesin Waktu Al-Qur’an AlmahiraKetika Allah Memperlihatkan Kuasa-Nya AlmahiraEnergi Al-Qur’anJuni 2017
Ensiklopedi Sejarah Peradaban Islam – Syafi’i AntonioApril 2015Ensiklopedia Sains IslamiOkt 2015Ensiklopedia Mukjizat Ilmiah Al-quran dan Hadits Nabi (Harun Yahya) – Syamil4 Agustus 2016- Ensiklopedi Pro-LM
Ensiklopedi Umum:
- Ensiklopedia Milenium Tumbuhan Berkhasiat Obat Indonesia
Target buku anak yang berjilid-jilid yang akan diutamakan lebih dulu:
Ensiklopedia Anak Muslim GIPMei 201624 Nabi dan Rasul Teladan Utama – SyamilJan 2017Muhammad Teladanku – SyamilDes 2016Balita Berakhlak Mulia – Syamil64 Sahabat Teladan Utama – Syamil- WWP (Widya Wiyata Pertama)
- Cakrawala Pengetahuan Dasar
- A Child’s First Library of Value
- Pustaka Ira – Ari
Confidence in Science – MDSNov 2017Halo Balita – MDS- WOW Amazing Series – MDS
- WBAC – Syamil
Ensiklopedia Bocah Muslim – MDSConfidence in Science 1 – MDS- Confidence in Science 2 – MDS
Sementara segitu dulu. Semoga satu per satu bisa tercapai. Yang sudah dicoret artinya sudah terrealisasi.
Komentar Terbaru